Program Kasuari, Menanam Bibit Kopi di Lahan Masyarakat Distrik Serambakon

 

Bacaan Lainnya
IDCloudHost | SSD Cloud Hosting Indonesia

PEGUNUNGAN BINTANG, Redaksi86.com – Satgas Binmas Noken Operasi Damai Cartenz 2022 Mengelar Program Kegiatan Kasuari, membantu menanam bibit kopi di lahan perkebunan milik Jeremy Tapyor di jalan Yapimakot, Distrik Serambakon, Pegunungan Bintang, Rabu (20/4/2022).

Personel Satgas Binmas dipimpin oleh Brigpol Maikel Imburi yang beranggotakan 3 personel yakni Brigpol Wahyu Pitoyo, Bripda Yehezkiel Fatubun Bripda Rudy Cakradini.

Setelah melakukan berkoordinasi dengan Jeremy Tapyor Pemilik lahan kopi, selanjutnya tim satgas Binmas Noken membersihkan lahan dan menanam bibit kopi sebanyak 325 batang.

Kegiatan Kasuari tersebut berlangsung dengan baik dan lancar.**(red/rls)

Pos terkait